– Android Emulator merupakan cara kita untuk bisa menjalankan aplikasi android di PC. Ada beberapa alasan yang mendasari hal tersebut yakni memiliki layar yang lebih luas dan kemudahan dalam melakukan pengetikan. Selain itu kita juga bisa lebih hemat karena tanpa mengeluarkan biaya untuk membeli ponsel android yang harganya ratusan ribu hingga jutaan rupiah. Namun meski begitu untuk menjalankan emulator android dalam ponsel anda membutuhkan spesifikasi PC yang lumayan agar bisa berjalan dengan lancar seperti RAM minimal 2 GB atau lebih baik 4 GB agar emulator bisa berjalan dengan lancar tanpa lag. Selain spesifikasi PC yang baik anda juga membutuhkan aplikasi amulator yang baik agar bisa bisa berjalan dengan baik pula.

  1. Aplikasi Emulator Android Untuk Pc
  2. Emulator Android Untuk Pc

Aplikasi Emulator Android Untuk Pc

Di internet kamu bisa mendapatkan banyak aplikasi emulator android untuk PC anda dengan berbagai fitur yang di tawarkan. Fitur yang di tawarkan semakin menarik tentu akan semakin banyak memiliki peminat. Selain itu ada pula software emulator tersebut yag tersedia gratis hingga berbayar. Salah satu emulator android yang cukup populer dan banyak digunakan adalah Bluestack. Bluestak memiliki fitur yang menarik dan bisa berjalan dengan lancar maka tidak heran jika banyak pecinta android yang menggunakanya. Namun selain bluestack anda bis amencoba mencicipi sotfware lainya yang tidak kalah bagus.

Emulator Android Untuk Pc

Android

Pada dasarnya BlueStacks App Player adalah emulator gratis. Ini adalah alat yang ada di komputer Anda dan mengemulasi sistem Android yang.